Pilihan Harga Akikah yang Dapat Anda Nikmati
Harga akikah – Setiap muslim pasti bercita-cita untuk mengaqiqahi setiap anaknya yang lahir. Tentu hal tersebut untuk memenuhi sunah Nabi Muhammad yang tertuang dalam haditsnya. Setiap muslim tentunya harus meneladani segala perilaku serta ajaran Nabinya. Sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Ummu Kurz Al Ka’biyyah mempunyai arti “Nabi S.A.W memerintahkan agar disembelihkan akikah dari anak laki-laki sebanyak dua ekor domba dan kambing untuk anak perempuan satu ekor.” Hadis tersebut sanadnya shahih dari riwayat Imam Ahmad dan Ashhabus Sunan. Tentunya dengan salah satu hadits tersebut, sebagai umat islam, kita sepatutnya mengikuti hadits tersebut.
Hadits lain tentang akikah juga diriwayatkan oleh At Tirmidzi yang dikatakan oleh Aisyah Radhiallaahu, yang artinya: “Nabi Muhammad S.A.W memerintahkan umatnya agar disembelihkan akikah dari anak laki-laki sebanyak dua ekor domba sedangkan satu ekor kambing untuk aqiqah anak perempuan satu ekor”. Hadits inipun semakin memperkuat umat muslim agar melakukan aqiqah untuk anak-anaknya. Nah, sebenarnya berapakah harga untuk membeli kambing untuk beraqiqah? Mungkin bagi Anda yang hidup di desa, sudah mengetahui berapa perkiraan harga untuk seekor kambing, namun bagi Anda yang tinggal dikota, pasti Anda masih bingung untuk merencanakan anggaran membeli kambing.
Tak perlu bingung, sebab saat ini telah banyak situs yang menyediakan hidangan dengan harga akikah yang cukup beragam. Anda dapat memilihnya sesuai dengan kemampuan finansial, atau sesuai dengan selera Anda. Semakin banyak porsi, menu serta jumlahnya, maka akan semakin tinggi pula harganya. Nah, dengan kecanggihan tekhnologi saat ini, Anda tak perlu repot-repot pergi ke pasar hewan dan membeli kambing lalu menyembelihnya dirumah. Telah banyak penjual paket aqiqah online yang dapat Anda pesan sewaktu-waktu. Salah satunya adalah yang disediakan oleh situs www.madaniaqiqah.com. Di situs tersebut, Anda akan mendapatkan kemudahan dalam memilih berbagai paket aqiqah menarik yang tentunya tak akan mengecewakan Anda.
Ditempat tersebut, Anda akan mendapatkan paket aqiqah dengan hewan yang tentunya memenuhi syarat untuk dijadikan aqiqoh. Syarat tersebut seperti hewan aqiqoh berupa kambing sudah berusia berusia 1 (satu) tahun dan masuk usia (dua) tahun, anggota tubuhnya tidak ada yang cacat. Namun perlu diingat, bahwa dalam beraqiqoh, Anda tidak diperbolehkan patungan, atau urunan sebagaimana dalam udhhiyah, baik itu kambing/domba, sapi atau unta. Nah, untuk menu, Anda dapat memilihnya sesuai harganya. Misal paket prasmanan Aqiqah dengan harga akikah mulai 3 jutaan. Dengan paket tersebut, Anda akan mendapat menu nikmat seperti sate, nasi, gule, oseng-oseng, kerupuk, acar, buah, serta air minum kemasan, dan ditambah fasilitas peralatan & pramu saji.
Anda juga dapat memilih paket lain seperti paket Aqiqah Matang Jantan Ekonomis dengan menu seperti sate, gule, serta acar dengan harga Rp.1.900.000. kelebihan serta kemudahan yang akan Anda dapatkan antara lain seperti dagingt berasal dari hewan yang berkualitas dan tentunya sehat, hewan yang memenuhi standar syariat agama, foto domba yang digunakan aqiqoh, serta sertifikat sebagai bukti bahwa anak Anda telah di aqiqahkan. Selain itu, Anda juga dapat melakukan pemesanan via telepon dan melakukan pembayaran via Bank (BCA, BSM). Tentunya dengan harga akikah yang relatif murah tersebut, akan membuat pngeluaran Anda lebih irit dan praktis.
Apakah Anda tertarik untuk menggunakan jasa paket akikah? Segera kunjungi www.madaniaqiqah.com dan lakukan pemesanan. Anda juga dapat berkonsultasi masalah harga dan memilih paket sesuai selera Anda.