Berbagai Manfaat Dari Daging Kambing
Berbagai manfaat kandungan dari daging kambing sebagai berikut :
1. Sumber Energi Cukup Besar
Manfaat pertama dari daging kambing yang tidak dapat kita pungkiri adalah sumber energi yang cukup besar untuk beraktivitas sehari hari. Kandungan kalori, lemak dan protein akan menjaga tubuh tetap fit selama mengkonsumsi daging ini.
2. Pembentukan Otot
Kandungan protein dalam daging kambing merupakan salah satu yang paling besar di bandingkan dengan daging-daging lainnya. Protein kita ketahui merupakan zat yang sangat penting untuk pembentukan otot dan pertumbuhannya.
3. Mencegah Anemia
Daging kambing merupakan salah satu daging yang termasuk dalam kelas daging merah, seperti yang kita ketahui daging merah sangat penting untuk dikonsumsi saat anda mengalami anemia.
4. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Perlu anda ketahui bahwa daging kambing memiliki kandungan zat besi yang cukup tinggi, tercatat per 100 gram dapat memenuhi 26 % kebutuhan harian zat besi tubuh kita. Manfaat zat besi seperti yang kita ketahui salah satunya adalah untuk meningkatkan sistem imun tubuh.
5. Sumber Antioksidan
Koq bisa ? ternyata daging kambing merupakan salah satu sumber Selenium yang cukup besar, total ada 38.0 mcg atau 54% kebutuhan harian. Manfaat antioksidan sendiri adalah salah satu sumber antioksidan yang melindungi sel dari kerusakan.
6. Menjaga Kesehatan Mata
Salah satu yang menjadi sumber gigi daging kambing untuk kesehatan mata adalah kandungan Riboflavin yang dikenal dengan vitamin B2. Kandungan Riboflavin dalam 100 gr daging kambing adalah 0.3mg atau 18% dari kebutuhan harian.
7. Menjaga Sistem Saraf
Sistem Saraf manusia sangat kompleks, nah daging kambing merupakan salah satu sumber energi yang cukup besar serta memiliki zat yang baik untuk saraf yaitu vitamin B12. Kandungannya 4.4 mcg atau 74% dari kebutuhan harian per 100 gr konsumsi. Bisa anda bayangkan betapa besarnya kandungan vitamin b12 dari daging kambing, ini akan sangat baik untuk sistem saraf.
8. Kesehatan Mental
Masih terkait dengan kandungan vitamin B12 yang cukup tinggi, selain untuk menjaga syaraf dan fungsi utamanya untuk mengubah energi. Vitamin B12 dalam kambing ini juga bermanfaat untuk kesehatan mental.
9. Meningkatkan HDL (Kolesterol Baik)
Kandungan niacin (Vitamin B3) dalam daging kambing merupakan “Pelaku” yang dapat meningkatkan kandungan HDL dalam darah, jadi anda tidak perlu terlalu khawatir dengan lemak jahat di darah anda. Kandungan niacin dalam 100 gr daging kambing 6.5 mg atau 33% kebutuhan harian.
10. Kesehatan Tulang
Manfaat daging kambing yang ke 10 adalah untuk menjaga kesehatan tulang. Kandungan Phosphorus sebesar 272 mg dalam 100 Gr daging kambing atau 27% kebutuhan harian. Zat ini merupakan salah satu dari zat yang dapat menjaga kekuatan tulang begitu juga dengan kesehatannya.
ayo pesan kambing atau domba dan gunakan jasa kami
ayo bisa langsung hubungi ke nomor :
SMS/WA : 082 1197 999 09
Ayo hubungi dan gunakan jasa aqiqah kami
Kami siap melayani anda dengan sepenuh hati :))
Terimakasih
Tinggalkan Balasan