Aqiqah Dan Qurban Di Madani Aja !!!
A. Keistimewaan Orang Yang Berkurban
Pusat Qurban Priangan Timur ,Perintah berkurban secara jelas telah disebutkan dalam Alquran Surat Al Kautsar ayat 2. Syariat ini telah dicontohkan sejak Nabi Ibrahim AS dan bahkan lebih jauh sebelumnya ketika dua putra Nabi Adam AS (Qabil dan Habil) juga mendapat perintah berkurban.Keistimewaan Beribadah AQIQAH Dibulan Ramadhan.
Keistimewaan orang yang berkurban sebagai berikut :
- Meraih Derajat Takwa
2. Belajar Ikhlas
3. Mendapat JalanKebaikan Dunia Akhirat
4. Berkurban Akan Mendapat Ampunan Allah SWT.
5. Mendapat Ridha Allah SWT.
6. Menyucikan Harta dan Jiwa
7. Wujud Syukur dan Bahagia
“Ceritakanlah kepada mereka kisah dua putera Adam (Habil dan Qabil) menurut yang sebenarnya, ketika keduanya mempersembahkan kurban, maka diterima dari salah seorang dari mereka berdua (Habil) dan tidak diterima dari yang lain (Qabil). Ia berkata (Qabil): “Aku pasti membunuhmu!”. Berkata Habil: “Sesungguhnya Allah hanya menerima (kurban) dari orang-orang yang bertakwa”. (QS Al-Maidah ayat 27).
B. Pengertian Aqiqah
Pusat Aqiqah Tasikmalaya , Aqiqah itu berarti memutus dan melubangi, dan ada juga yang mengatakan bahwa akikah adalah nama bagi hewan yang disembelih, dinamakan demikian karena lehernya dipotong, dan dikatakan juga bahwa akikah merupakan rambut yang dibawa si bayi ketika lahir.Adapun maknanya secara syari’at adalah hewan yang disembelih untuk menebus bayi yang dilahirkan. Aqiqah adalah sembelihan yang disembelih untuk anak yang baru lahir. Pengarang kitab Mukhtar Ash Shihhahmengatakan: ” Al-‘Aqiqah atau Al-‘Iqqah artinya adalah rambut makhluk yang baru dilahirkan, baik manusia atau binatang. Dinamai pula daripadanya binatang yang disembelih untuk anak yang baru lahir pada hari keseminggunya.
- Hadist
Imam Ahmad dan Tirmidzi meriwayatkan dari Ummu Karaz Al Ka’biyah bahwa ia bertanya kepada rasulullah tentang akikah. Dia bersabda, “Bagi anak laki-laki disembelihkan dua ekor kambing dan bagi anak perempuan disembelihkan satu ekor, dan tidak akan membahayakan kamu sekalian, apakah (sembelihan itu) jantan atau betina.”
- Aqiqah Anak Laki – Laki
Bisa disimpulkan bahwa jika seseorang berkemampuan untuk menyembelih 2 ekor domba atau kambing bagi ‘Aqأqah anak laki-lakinya, maka sebaiknya ia melakukannya, namun jika tidak mampu maka 1 ekor domba atau kambing untuk ‘Aqأqah anak laki-lakinya juga diperbolehkan dan mendapat pahala.
- Aqiqah Anak Perempuan
Bisa disimpulkan bahwa Aqiqah anak perempuan cukup dengan menyembelih 1 ekor domba atau kambing.
Info lebih lanjut:
Info & Pemesanan
📱 WA : 082119799909 – 082111440303
Alamat :
🏢 Sales Office
Jl. Depok No. 108 Sukajaya, Kec. Purbaratu, Tasikmalaya, Jawa Barat 46196
Tinggalkan Balasan